Membaca Al-Quran dengan baik dan benar harus sesuai dengan kaidah ilmu tajwid. Dengan belajar ilmu Tajwid kita akan mempelajari bagaimana cara membaca dan pengucapan huruf hija'iyah secara baik dan benar sehingga tidak akan menghasilkan arti atau makna yang berbeda. Ilmu tajwid yang sudah dipelajari biasanya akan lupa kembali jika jarang dipergunakan alias jarang membaca Al-Quran.
Dengan kemajuan dunia IT, untuk mempelajari dan memperdalam ilmu Tajwid tidak terlalu sulit. Kita bisa belajar atau melatih ilmu tajwid di depan komputer. Sebuah Aplikasi Quran yang dibangun dengan flash (QuranFlash) oleh Sahaba Media bisa membantu untuk belajar dan melatih ilmu tajwid di depan komputer. Aplikasi ini bersifat portable sehingga ketika menjalankannya tidak membutuhkan install ke PC.
QuranFlash merupakan Software Al-Quran digital yang dilengkapi dengan keterangan ilmu Tajwid. Warna-warna pada huruf menunjukan hukum-hukum Tajwidnya.
Aplikasi ini tersedia untuk OS Macintos, Linux, Windows. Dan yang terpenting bisa di download secara gratis.
Download
Dengan kemajuan dunia IT, untuk mempelajari dan memperdalam ilmu Tajwid tidak terlalu sulit. Kita bisa belajar atau melatih ilmu tajwid di depan komputer. Sebuah Aplikasi Quran yang dibangun dengan flash (QuranFlash) oleh Sahaba Media bisa membantu untuk belajar dan melatih ilmu tajwid di depan komputer. Aplikasi ini bersifat portable sehingga ketika menjalankannya tidak membutuhkan install ke PC.
QuranFlash merupakan Software Al-Quran digital yang dilengkapi dengan keterangan ilmu Tajwid. Warna-warna pada huruf menunjukan hukum-hukum Tajwidnya.
Aplikasi ini tersedia untuk OS Macintos, Linux, Windows. Dan yang terpenting bisa di download secara gratis.
Download